Kegiatan Kuliah Umum Sejarah, Budaya dan Pendidikan Karakter Bangsa
Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sam Ratulangi (UNSRAT) mengadakan kuliah umum dengan tema “Sejarah, Budaya, dan Pendidikan Karakter Bangsa” pada tanggal 6 November 2024. Kegiatan ini menghadirkan pembicara utama Dr. Farid Said, M.Pd., CHE., CTE., seorang pakar di bidang pendidikan dan budaya. Kuliah umum ini dihadiri oleh dosen, mahasiswa, dan praktisi pendidikan dengan tujuan meningkatkan pemahaman […]
Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Prodi Ilmu Sejarah di Desa Panasen
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang kedua di Semester Ganjil TA 2024/2025 ini dilaksanakan oleh Program Studi Ilmu Sejarah, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sam Ratulangi di Desa Panasen, Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara. Sama seperti kegiatan pengabdian kepada masyarakat sebelumnya kegiatan PKM yang kedua ini bertujuan untuk membantu perangkat desa dalam penulisan sejarah desa mereka. Dokumentasi sejarah […]
PKM (Pengabdian Kepada Masyarakat) Prodi Ilmu Sejarah di Desa Langoan
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan oleh Program Studi Ilmu Sejarah, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sam Ratulangi di Desa Langoan, Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk membantu perangkat desa dalam penulisan sejarah desa mereka. Dengan mendokumentasikan sejarah desa, diharapkan masyarakat Desa Langoan dapat lebih memahami dan menghargai warisan budaya serta […]
Diskusi Ilmiah dari Penelitian Dosen di Fakultas Ilmu Budaya UNSRAT
Manado, 13 September 2024. Diskusi ilmiah sejarah yang diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sam Ratulangi bertujuan untuk mengkaji berbagai aspek sejarah, dengan fokus pada dinamika sosial, budaya, dan kesehatan di Indonesia. Diskusi ini melibatkan akademisi yaitu para dosen-dosen di lingkungan Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sam Ratulangi, sejarawan, mahasiswa, dan praktisi di bidang terkait, untuk […]
SELAMAT DATANG MAHASISWA BARU 2024
Salam Sejahtera, Dalam rangkaian Kegiatan PK2MB ini, dengan penuh rasa syukur dan kebanggaan, kami segenap civitas akademika Program Studi Ilmu Sejarah, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sam Ratulangi, Manado, mengucapkan selamat datang kepada seluruh mahasiswa baru angkatan 2024. Selamat bergabung dalam keluarga besar kami! Anda semua adalah generasi penerus yang akan menggali, meneliti, dan mengembangkan pengetahuan […]
Program Studi Ilmu Sejarah Melaksanakan Rapat Program Studi Awal Tahun
Manado, 19 Juli 2024 – Program Studi Ilmu Sejarah, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sam Ratulangi baru saja melaksanakan Kegiatan Rapat Awal Tahun Kegiatan Akademik tahun 2024-2025. Kegiatan ini bertujuan untuk mengimplementasikan dan menyesuaikan Kurikulum di Program Studi Ilmu Sejarah, Fakultas Ilmu Budaya, Universtias Sam Ratulangi dengan Kurikulum Nasional Terbaru. Kegiatan Rapat Awal Tahun di Program […]
Ucapan selamat oleh Ketua Jurusan Ilmu Sejarah Dr. Ivan Kaunang, S.S., M.Hum kepada empat mahasiswa jurusan yang diwisuda 20 Mei 2021
Empat Mahasiswa Prodi Sarjana Ilmu Sejarah FIB Unsrat diwisuda hari ini 20 Mei 2021
Elvirani Mewengkang, S.S. Kristianti Adam, S.S. Fernandes Trianno Momongan, S.S. Asti Widyastuti Detu, S.S. Wisuda Daring 2021 Universitas Sam Ratulangi Periode IV Tahun Akademik 2020/2021 Kamis, 20 Mei 2021 Rektor Universitas Sam Ratulangi Prof. Dr. Ir. Ellen Joan Kumaat M.Sc DEA dalam sambutannya mengatakan : Melalui Upacara Wisuda hari ini sebanyak 1.159 orang, pengakuan […]